Kebersihan pada kucing selain pemeliharaan secara teratur juga ditentukan oleh warna kulit dan bulu kucing kesayangan anda. jika kucing yang anda rawat adalah kucing yang berwarna cerah maka effeknya adalah kucing tersebut hampir selalu selalu terlihat lebih kotor dari kucing yang berwarna gelap. walaupun hal ini juga tergantung dari sifat pembawaan kucing. kalau anda amati secara lebih mendetail terhadap kelompok kucing maka anda akan menemukan kucing yang suka membersihkan badannya lebih sering dari pada kucing lainnya. kucing seperti inilah yang akan merawatr dirinya sehingga sang pemilik tidak terlalu direpotkan dengan hal kebersihan. Sebab tidak menutup kemungkinan bahwa kucing yang baru mengalami perawatan kesehatan kulit dan bulu akan terlihat tidak menyenangkan hanya berselang satu hari dari hari perlakuan kebersihan tadi. Selain itu juga ada beberapa bagian yang
seringkali terkena noda membandel. misalnya bagian dagu, dibawah mata,
pipi, dan bagian perut.
Noda pada dagu biasanya disebabkan oleh kebiasaan
minum yang kurang baik yang banyak terjadi pada kucing persia. biasanya kucing persia yang ada noda di dagu apabila
minum, sebagian dagunya ikut masuk ke mangkuk sehingga bagian dagunya
selalu basah dan kotor. jika terjadi demikian kondisikan cara pemberian minumannya, dan usahakan memberikan pakan kering ketimbang pakan basah.
Untuk Masalah noda dibawah mata atau tear stain hal ini disebabkan oleh air mata yang mengental yang menetes kebawah dan bereaksi dengan lingkungan sekitar sehingga menimbulkan noda bagian bawah mata. hal ini jika terjadi akibat infeksi segera ditangulangi secara medis.
Untuk Masalah noda dibawah mata atau tear stain hal ini disebabkan oleh air mata yang mengental yang menetes kebawah dan bereaksi dengan lingkungan sekitar sehingga menimbulkan noda bagian bawah mata. hal ini jika terjadi akibat infeksi segera ditangulangi secara medis.
sedangkan noda dipipi
biasanya kejadian ini terjadi pada anak kucing yang masih menyusu, atau juga pada
kucing dewasa yang mempunyai kebiasaan cuci muka, yakni memasukkan
tangan ke mangkuk air, lalu membilasnya ke bagian wajah. Untuk anak kucing kondisikan induk kucing bersih terutama bagian perut, sedangkan untuk kucing dewasa dibersihkan secara manual.
Sebenarnya bulu yang ternoda adalah bulu yang terpapar noda. dan kita semua tahu bulu juga bertunbuh dimulai dari akar rambut. untuk itu cara paling aman adalah dengan mencukur bulu bernoda tersebut dan menunggunya lagi tumbuh semula selain mengkondisikan kucing tersebut untuk tidak dapat melakukan hal-hal yang dapat mengkotori bulu dan kulitnya. tentunya selain di atas sebagai pemilik hewan harus bertanggung jawab dengan selalu membersihkan secara rutin minimal seminggun sekali dan setiap pembersihan dilakukan pengeringan secara menyeluruh. beberapa praktisi kecantikan hewan kadang mempergunakan bahan kimia yang bersifar memutihkan namun jika ini menurut anda harus dilakukan sebaiknya dilakukan oleh orang yang ahli dalam bidang ini untuk mengurangi resiko celakanya kucing kesayangan anda.
Sebenarnya bulu yang ternoda adalah bulu yang terpapar noda. dan kita semua tahu bulu juga bertunbuh dimulai dari akar rambut. untuk itu cara paling aman adalah dengan mencukur bulu bernoda tersebut dan menunggunya lagi tumbuh semula selain mengkondisikan kucing tersebut untuk tidak dapat melakukan hal-hal yang dapat mengkotori bulu dan kulitnya. tentunya selain di atas sebagai pemilik hewan harus bertanggung jawab dengan selalu membersihkan secara rutin minimal seminggun sekali dan setiap pembersihan dilakukan pengeringan secara menyeluruh. beberapa praktisi kecantikan hewan kadang mempergunakan bahan kimia yang bersifar memutihkan namun jika ini menurut anda harus dilakukan sebaiknya dilakukan oleh orang yang ahli dalam bidang ini untuk mengurangi resiko celakanya kucing kesayangan anda.
No comments:
Post a Comment